Wednesday, 10 June 2015

Membangun Virtual Private Network

VPN adalah singkatan Virtual Private Network, yaitu sebuah koneksi private melalui jaringan publik atau internetvirtual network berarti jaringan yang terjadi hanya bersifat virtual.. Private yaitu jaringan yang terbentuk bersifat private dimana tidak semua orang bisa mengaksesnya. Data yang dikirimkan terenkripsi sehingga tetap rahasia meskipun melalui jaringan publik. Jika menggunakan VPN kita seolah-olah membuat jaringan didalam jaringan atau biasa disebut tunnel. VPN menggunakan salah satu dari tiga teknologi tunneling yang ada yaitu: PPTP, L2TP dan standar terbaru, Internet Protocol Security (biasa disingkat menjadi IPSec). VPN merupakan perpaduan antara teknologi tunneling dan enkripsi.

Perancangan Jaringan 3 Gedung Menggunakan Protocol Routing OSPF Dan Wireless

Jaringan backbone adalah jaringan – jaringan yang menghubungkan antara router utama ke router-router masing-masing gedungdan koneksi antar router-router setiap gedungsehingga membentuk topologi mesh. Dan untuk topologi diatas jaringan backbonenya adalah router utama – router 1 – router 2 – router 3 – router utama.

Pada router yang digunakan terdapat 5 port. Dimana port 1 merupakan POE seehingga hanya ada 4 port yang dapat digunakan. Untuk masing – masing router berikut adalh pembagian portnya.

Perancangan Jaringan 1 Gedung 3 Lantai Menggunakan Wireless

Backbone merupakan sebuah teknik yang digunakan dalam penggabungan beberapa jaringan lokal pada masing-masing lantai dari bangunan bertingkat dengan menggunakan satu jalur kabel utama dan khusus. Backbone merupakan jalan, saluran utama, atau bisa disebut dengan jalan tol dalam sebuah jaringan.

Jaringan backbone adalah jaringan – jaringan yang menghubungkan antara router utama ke router-router masing-masing lantai dan koneksi antar router-router setiap lantai sehingga membentuk topologi mesh. Dan untuk topologi diatas jaringan backbonenya adalah router utama – router 1 – router 2 – router 3 – router utama.

Perancangan Jaringan 1 Gedung 3 Lantai Menggunakan Routing Static

Routing memegang peranan penting dalam suatu network terutama dalam mengatur jalur data dari suatu komputer ke komputer lain. Perangkat yang bertugas mengatur routing disebut ROUTER. Salah satu router yang paling banyak dipakai adalah MikroTik, karena dipandang mudah dalam pengoperasiannya dan kebutuhan hardware yang relative rendah.


MikroTik  menyediakan  banyak  Tool  atau  Service  sehingga  selain  sebagai router, MikroTik  juga  bisa dijadikan  sebagai  DHCP  Server,  Proxy Server, RADIUS  Server,  DNS  Server,  VPN  Server.  MikroTik juga memiliki  fasilitas Hotspot.     Fasilitas  hotspot  pada MikroTik  tidak  harus  berupa WiFi,  tetapi  juga jaringan  kabel  bisa  dikonfigurasi  menjadi